Pengaruh Gaya Kepemimpinan (Serveant Leardersip) dan Kepercayaan Diri (Self Efficacy) Terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Maros
Kata Kunci:
Kata kunci : Servant leadership, Self efficacy, kinerjaAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Servant Leadership Dan Self Efficacy Terhadap Kinerja Pada Kantor Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kabupaten Maros. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan jumlah responden 54 pegawai yang dijadikan sebagai sempel Dengan membagikan kuesioner pada setiap pegawai dengan menggunakan kuisioner online atau google from, dimana teknik pengumpulan data menggunakan kuisioner. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji regresi linear berganda. Hasil pengujian secara simulltan variabel servant leadership dan self efficacy berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel kinerja yang dibuktikan berdasarkan uji parsial (uji t) didapatkan nilai t hitung sebesar 2.329 lebih besar dari t tabel yaitu 1.675 (1.675<2.329) serta nilai significancy sebesar (0.024) lebih kecil dari taraf nyata taraf nyata 0,05<signifikancancy (0,024<0,05). Hasil pengujian secara parsial variabel servant leadership berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel kinerja dengan nilai nilai t hitung sebesar 3.401 lebih besar dari t tabel yaitu 1.675 (1.675<3.401) serta nilai significancy sebesar (0.001) lebih kecil dari taraf nyata 0,05<signifikancancy (0,001<0,05). Hasil pengujian regresi linear berganda variabel leadership dan self efficacy perpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja diperoleh hasil uji F dengan f hitung sebesar 42.426 dan tingkat signifikansi 0,000, angka signifikasi berada dibawah 0,05 signifikansi f<α (0,000<0,05).##submission.downloads##
Diterbitkan
2023-07-17
Cara Mengutip
Yemseran, O., Andi Saharuddin, & Andi Hendra Syam. (2023). Pengaruh Gaya Kepemimpinan (Serveant Leardersip) dan Kepercayaan Diri (Self Efficacy) Terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Maros. Jurnal Ekonomi Prioritas, 3(3), 128–141. Diambil dari http://jurnal.stim-lpi.ac.id/index.php/prioritas/article/view/192
Terbitan
Bagian
Artikel
Lisensi
Hak Cipta (c) 2023 Oktovianus Yemseran, Andi Saharuddin, Andi Hendra Syam

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.