Analisis Efektifitas Penyaluran Kredit pada Anggota Koperasi Satyadana Makassar

Penulis

  • Widia Saraswati Djahilape STIM LPI Makassar
  • Andi Syahrum Makkuradde STIM LPI Makassar
  • Nashriah Akil STIM LPI Makassar

Kata Kunci:

Kata Kunci : Efektifitas, Modal Kerja

Abstrak

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Efektifitas Penyaluran Kredit Pada Anggota Koperasi Satyadana Makassar. Jenis data pada penelitian ini adalah Data kuantitatif yang bersumber dari laporan keuangan selama empat tahun berturut-turut  dari tahun 2018 sampai 2021. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan tidak efektifnya penyaluran kredit kepada anggota koperasi satyadana makassar.    

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-01-10

Cara Mengutip

Widia Saraswati Djahilape, Andi Syahrum Makkuradde, & Nashriah Akil. (2024). Analisis Efektifitas Penyaluran Kredit pada Anggota Koperasi Satyadana Makassar. Jurnal Ekonomi Prioritas, 4(1), 001–015. Diambil dari https://jurnal.stim-lpi.ac.id/index.php/prioritas/article/view/240

Terbitan

Bagian

Artikel